John Terry Dipastikan Absen Saat Kontra Arsenal.
AGEN BOLA - Derby London akan terjadi pada malam ini tepatnya pada pukul 23:00 Malam WIB, yang akan mempertemukan Arsenal kontra Chelsea yang akan berlangsung di Emirates Stadium.
Pertandingan ini diprediksi akan sangat sulit untuk Sang Tamu. Sebab, dikabarkan bahwa Sang Kapten dari The Blues, John Terry masih belum bisa memperkuat Pertahanan Chelsea pada laga ini.
diketahui bahwa Terry sudah sempat ikut latihan bersama pasukan Conte yang lainnya dalam beberapa hari yang lalu. Namun bukan berarti Terry sudah ikut latihan dan akan langsung dimainkan dalam pertandingan nanti malam.
Pelatih asal Italia tersebut merasa bahwa Sang Kapten belum sembuh total, Dan Ia tidak ingin mengambil resiko. Conte juga mengatakan bahwa Terry belum bisa dipastikan kapan sang pemain bisa membela Chelsea lagi.
" John Terry belum sembuh total, Ia terus berjuang untuk kesembuhan dirinya. yang pasti, Dia tidak akan membela Chelsea saat kami bertandang ke Emirates Stadium. Dan selain itu, saya juga tidak tahu pasti kapan Dirinya bisa kembali membela Chelsea. " Ucap Conte.
Seperti Diketahui, Terry mengalami cedera Engkel. Cedera tersebut terjadi saat Chelsea Bertandang ke Liberty Stadium atau markas dari Swansea City dalam lanjutan Liga Inggris musim 2016-2017, pekan lalu. Dan Hasil pertandingan tersebut berakhir Imbang dengan skor 2-2.
0 komentar:
Posting Komentar